Uncategorized

Pelatihan Fakultas Syariah : Pembuatan Bahan Ajar Sudah Ada Pedoman Yang Mudah

(iainfmpapua.ac.id) –  Pembuatan bahan ajar saat ini sudah memiliki pedoman yang memudahkan para dosen di kampus. Guru Besar UIN Alaudin Makassar Prof. Dr. Sabri Samin, M.Ag mengatakan hal ini dalam kegiatan ‘Pelatihan Penyusunan Pengembangan Bahan Ajar Terintegrasi’ di aula kampus, Jalan Merah Putih, Buper Waena, Kota Jayapura, 4 September 2023. “Sudah ada pedomannya, namun harus

Read more
Uncategorized

Mahasiswa IAIN Papua Praktik Falakiyah Tentukan Arah Kiblat

(iainfmpapua.ac.id) Praktikum falakiyah dalam menentukan arah kiblat merupakan bekal mahasiswa untuk turun lapangan. Dosen pengampu Ilmu Falak, Dr. Hendra Yulia Rahman M.Hi, menerangkan hal ini saat memberikan materi pada mahasiswa Program Studi Hukum Keluarga Islam (HKI), Fakultas Syariah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Fattahul Muluk Papua, di Masjid Kampus, 3 April 2023. Setelah sebelumnya mempelajari

Read more